Visi, Misi, Tujuan

VISI

Menjadi pusat perlindungan kekayaan inteletual yang profesional dan terpercaya bagi sivitas akademika dan masyarakat dalam mewujudkan universitas unggul di bidang  moralitas, intelektualitas, dan berjiwa entrepreneur .


MISI

1. Membangun kesadaran sivitas akademika dan masyarakat tentang perlindungan kekayaan intelektual.

2. Melakukan penggalian potensi kekayaan intelektual sivitas akademika dan masyarakat yang perlu mendapat perlindungan.

3. Mengkomersialisasikan kekayaan intelektual sivitas akademika dan masyarakat dalam lingkup nasional dan internasional.

4.  Membangun  kerja sama dengan berbagai institusi, dalam dan luar negeri, dalam mewujudkan pengelolaan Pusat Sentra HKI yang profesional dan terpercaya.


TUJUAN

1. Meningkatkan pemahaman sivitas akademika dan masyarakat tentang perlindungan kekayaan inteletual

2. Melindungi hak kekayaan intelektual sivitas akademika dan masyarakat secara hukum.

3. Memanfaatakan kekayaan intelektual sivitas akademika dan masyarakat  dalam bidang ekonomi.

4. Memperluas jejaring dalam pengelolaan HKI sivitas akademika dan masyarakat